Kali ini kami akan membahas berinternetan ria dengan Operator CDMA, salah satunya adalah menggunakan operator CDMA TelkomFlexy. Kenapa kami memilih kartu cdma flexy karena jaringannya luas dan harga paketnya terjangkau.
Dengan promonya : FlexiNet Unlimitid, berarti bebas seberapa besar kita mengunduh suatu file.
FlexiNet Unlimited adalah layanan akses data Flexi bagi pelanggan Flexi pra bayar (Trendy) dan pelanggan Flexi paska bayar (Classy) melalui jaringan Telkom Flexi dengan penawaran tarif khusus berlangganan PDN secara harian, mingguan dan bulanan dengan cara melakukan registrasi terlebih dahulu.
Cara mengikuti Program FlexiNet Unlimited
- Registrasi
Untuk dapat menggunakan Program FlexiNet Unlimited ini, pelanggan
terlebih dahulu harus melakukan registrasi via SMS ke 2255.
Pelanggan dapat melakukan registrasi sesuai dengan paket yang dipilih
(Harian, Mingguan dan Bulanan).
Setiap melakukan registrasi, pelanggan akan memperoleh username dan
password unik,
sesaat setelah berhasil register (ditandai dengan notifikasi keberhasilan).
Paket Harian Kirim : Regharian
Paket Mingguan Kirim : Regmingguan
Paket Bulanan Kirim : Regbulanan
- Berhenti berlangganan Untuk berhenti berlangganan, pelanggan cukup
mengirimkan sms ke 2255. Kirim : STOP
Cara Login & Dial Up Number di PC adalah:
Username: xxxxxxxx@free
Password: telkom
Dial: #777
Ini dia tarif yang membuat kita tergiur untuk Trendy :
1. Rp. 2.500 / hari (incl. PPN)
2. Rp. 15.000 / minggu (incl. PPN)
3. Rp. 50.000 / bulan (incl. PPN)
* Kecepatan Rata-rata lihat gambar diawal.
* Menggunakan modem venus vt 80e
Venus VT-80E CDMA 1x GRS 6 bln
Price Rp 345,000
Description
Garansi 6 bulan
Support All CDMA 800Mhz: Fren, Mobi, Flexi,
StarOne, Esia. CDMA 2000 1x, Speed Up to 230Kbps.
Support R-UIM, Support Operating System: Windows XP/2000/Vista/7 and Mac OS, Plug and Play. Suport SMS
Semoga bermanfaat. Komentar Anda Sangat Bermanfaat Bagi Perkembangan Blog InI