Jumat, 03 Februari 2012
Pemutar File Suara Analog
Pada zaman dahulu Piringan hitam sempat mejadi faforit alat untuk memutar suara/lagu,tetapi setelah muncul kaset piringn hitam mulai ditinggalkan.Kedua benda tersebut bekerja sinyal analog.Bentuk dari piringan hitam berupa piringan seperi CD tapi ukurannya besar,maka untuk media rekam sempat difokuskan ke kaset.
Compact casset atau sering disebut kaset,pita kaset atau tape adalah media penyimpan data yang umumnya berupa lagu(suara),kaset berasal dari bahasa perancis yang cassette yang berarti "kotak kecil".kaset berupa pita magnetik yang mampu merekam data berupa suara.Dapat diputar dengan alat tape player.dari tahun 1970-1990 kaset sempat populer atau paling sering digunakan.
Cara kerja:
Pita magnetik akan dibaca oleh head tape kemudian sinyal elektrik dari head akan di dikuatkan oleh pre amp tape.sinyal audio dari preamp akan dikuatkan lagi dengan sound system dan dapat di proses frekuensi (nada).Sinyal listrik yang udah di kuatkan kemudian diubah ke suara oleh LOad speaker.
Dalam perkembngannya kepopuleran kaset tergeser oleh pemutar file suara digital.